Setting Bandwith pada Advproxy

ide ini berdasarkan:
http://lqman.wordpress.com/2008/06/25/bandwidth-management-menggunakan-squid/
http://tekkomerz.friendhood.net/t15-management-bandwidth-dengan-squid-sederhana

Setting ini ditujukan agar download dibatas pada 250 bps jika sudah mencapai 1 MB

nano /home/httpd/cgi-bin/advproxy.cgi

ctrl+w isi dg delay_parameters
ganti angka 250 dg 4000

Read more...

IPCop dan Mikrotik

Hingga saat ini masih banyak yang bingung antara penggunaan IPCop dan Mikrotik, bahkan membanding-bandingkan diantara keduanya.
Padahal menurut hemat saya, keduanya mempunyai kelebihan dan kelemahan masing-masing. Keduanya dibuat berdasarkan hal yang berbeda.

IPCop merupakan simple to manage firewall, sedangkan Mikrotik merupakan Linux-based RouterOS.
Dari tujuan dasarnya pun bisa kita tarik kesimpulan bahwa tujuannya berbeda, adapun kesamaan, kelebihan dan kekurangan itu merupakan feature dari masing-masing aplikasi tersebut.

Tinggal kita sesuaikan dengan kebutuhan kita, topologi network kita, budget/dana, policy, dan lain-lain.
Bahkan keduanya saling melengkapi.

Read more...

IPCop Firewall

IPCop adalah suatu distribusi Linux yang menyediakan fitur simple-to-manage firewall appliance berbasis perangkat keras PC. IPCop juga merupakan suatu stateful firewall dibuat berdasarkan pada Linux netfilter framework.

Recent Posts

Comments

  © Blogger templates The Professional Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP